LINGKAR BUMI

Berita Petualangan & Lingkungan

aristides katoppo

ARISTIDES KATOPPO, PETUALANG CINTA LINGKUNGAN

Bang Tides telah mengajarkan saya arti kekayaan sebenarnya. Kekayaan bukan sebanyak harta yang kita punya, melainkan sebanyak harta yang kita bagi.